Tuesday, October 1, 2013

Sistem Pengapian

Sistem pengapian merupakan salah satu sistem yang sangat berperan pada kendaraan yang berfungsi untuk mengatur datangnya bunga api pada akhir langkah kompresi adapun komponen nya terdiri dari :
1. Batere
yang berfungsi sebagai pensuplai arus listrik
2.Fuse
sebagai pengaman rangkaian bila terjadi konsleting

3.Ignition Swicth
Sebagai penyambung dan pemutus arus listrik
4.Coil
Sebagai peningkat arus listrik dari 12 volt menjadi 2500 volt
5.Distributor
Sebagai Pembagi Arus sesuai FO (Firing Order) ke setiap silinder
6. Kabel Busi
Untuk menyalurkan arus listrik ke busi
7. Kabel Tegangan Tinggi
Untuk menyalurkan arus listrik ke distributor
6.Busi
Sebagai pemercik bunga api
Cara kerja sisem pengapian
arus dari batere menuju ke fuse, Ignition Swicth, Coil, Distributor dan ke busi
untuk lebih jelas bisa liat video disini

No comments:

Post a Comment